Senin, 21 Januari 2013

Terbesar di Jagat Raya


Jagat raya adalah sebuah tempat yang sekarang kita tinggali bahkan planet-planet lain tinggali. dibandingkan dengan Matahari kita jagat raya jauh lebih besar. Karena besarnya jagat raya tentu terdapat banyak benda-benda luar angkasa,planet-planet, matahari lain,galaksi,dll.

Dan berikut yang Terbesar di jagat raya versi Leasap:



1.Bintang Terbesar (VY Canis Majoris)

terletak di konstelasi Conis Major ini berukuran sekitar 1800-2100 solar radii dan ini juga didapati bintang yang paling terang. Jaraknya dari bumi adalah sekitar 4.900 tahun cahaya dari bumi

2.Planet Terbesar (TrES-4)

merupakan planet extrasolar. Planet ini hanya 0,919 kali lebih besar dari pada Jupiter.berjarak 1400 tahun cahaya jauh di konstelasi Hercules.

3.Kontelasi Terbesar (Hydra)

konstelasi ini menutupi area seluas 1.302.844 derajat persegi atau sekitar 3,16 mencakup seluruh langit

4.Galaksi Terbesar (Spiral / NGC 6872)
galaksispiralapakabardunia
Hasil riset seperti diberitakan Space, juga mengungkap bahwa bar di spiral NGC 6782 memiliki radius yang besar, mencapai 26.000 tahun cahaya
Galaksi ini terletak pada jarak 212 juta tahun cahaya dari Bumi di konetlasi Pavo. Jarak antar dua lengan pada galaksi ini mencapai 522.000 tahun cahaya.

5.Komet Terbesar (Centaur 2060 Chiron)

Komet ini ditemukan pada tahun 1977. Komet yang berdiameter 182 km ini berlintasan antara planet uranus dan saturnus

6.Nebula Terbesar (Orion / M42)

Nebula terbesar ini dapat dilihat dengan kasat mata. Nebula ini meluas 66x60 arc menit, berdiameter 30 tahun cahaya (180 triliun mil). Warna yang paling terlihat adalah warna kuning .

7.Black Holes Terbesar (OJ 287)

lubang ini berada sekitar 3,5 miliar tahun cahaya dan diperkirakan terdapat 18 milyar bintang.

8.Asteroid Terbesar (Ceres)

dengan berdiameter 941 km. selain itu ceres merupakan asteroid yang pertma kali di temukan.

dan berikut adalah yang terbesar di Jagat Raya, Sungguh Maha Dasyat Tuhan telah dan mampu menciptakan itu semua :)

sumber: http://dhammacitta.org


Categories:

0 komentar: